MACAM-MACAM JENIS PERALATAN MENJAHIT

    Yang pertama adalah gunting jahit, ada beberapa macam jenis gunting kain, ada gunting zigzag, gunting biasa dan gunting mesin, untuk peralatan saat kita menjahit kita hanya membutuhkan jenis gunting manual saja.



     Gunting ini sudah cukup memadai untuk kita memulai menjahit, kita gk perlu membutuhkan gunting zigzag untuk memotong pola, biasanya gunting zigzag digunakan oleh pembuat kaos di pasaran maupun di tempat konfeksi.
        Sedangkang gunting mesin sendiri fungsinya adalah untuk pemotongan dalam jumlah banyak dan memudahkan kita untuk menggunting satu ukuran pola sekaligus dalam jumlah banyak, misalnya ukuran S,M,L.  Ini biasanya akan kita jumpai saat kita masuk dalam sebuah konfeksi besar. Selain gunting, masih ada beberapa hal yg kita butuhkan  misalnya penggaris.




         Penggaris disini ada tiga macam jenis, yaitu lurus, bengkok dan siku, tiyap jenis memiliki fungsi yg berbeda-beda,semua sudah didesain sesuai dg yang kita perlukan. Selain penggaris masih banyak yg harus anda ketahui, diantaranya ada meteran, kapur jahit, rader, pendedel, seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini !
 


       Semoga sedikit pengetahuan yang saya bagikan ini bisa bermanfaat dan menambah wawasan anda dalam. Jangan lupa untuk selalu mampir di blog ini dan tuggu postingan saya berikutnya tentang seputar dunia tata busana.